17 Agutus, merupakan hari dimana seluruh rakyat Indonesia bersuka ria, sebab pada tanggal tersebut Indonesia merayakan hari kemerdekaanya. lantas banyak orang memperingati hari kemerdekaan dengan berbagai cara agar meriah. seperti contoh daerah widara wetan desa Karangwuni salahsatunya, warga memperingati hari kemerdekaan dengan cara mengadakan pesta rakyat seperti

lomba-lomba dan panggung gembiria. tidak berbeda jauh dengan masyarakat lainnya, lomb-lomba ini tidak asing bagi masyarakat lain seperti: pukul kendi, joget balon, ambil belut, hingga panjat pinang. memang lomba ini tidak berhadiahkan barang-barang mewah, namun antusias masyarakat sangat tinggi buktinya loket pendaftaran belum dibuka banyak masyarakat yang sudah mengantri untuk mendaftarkan diri sebagai peserta.
Tak banyak dana yang dikeluarkan untuk mengadakan lomba seperti itu, dana tersebut hasil sukarela warga sekitar dan uang kas pemuda.
Itulah kutipan tentang acara agustusan disalah satu daerah tepatnya diblok Widara wetan.
This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
0 komentar :
Posting Komentar